Empat rumah di Aceh Tengah tertimbun longsor usai diguyur hujan deras, Rabu (9/11/2022). (Foto: Antara)

ACEH TENGAH, iNews.id - Material longsor yang menimbun empat rumah di Aceh Tengah, diduga berasal dari proyek galian C. Longsor juga dipicu hujan intensitas tinggi.

"Material longsor diperkirakan bersumber dari proyek galian C," kata kata Kapolsek Pegasing Ipda Denny, Kamis (10/11/2022).

Dia menambahkan, longsor itu menimpa rumah di Kampung Uning, Kecamatan Pegasing, Aceh Tengah, Selasa (8/11/2022).

"Longsor terjadi saat hujan lebat mengguyur kawasan tersebut," katanya.

Dia melanjutkan, empat rumah warga tertimbun longsor tersebut dengan ketinggian material longsor setinggi 40cm.


Editor : Nur Ichsan Yuniarto

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network