“Dari hasil pemeriksaan tempat kejadian perkara serta keterangan saksi dan gelar perkara, disimpulkan bahwa pelaku penembakan terhadap korban Davis ialah Antonius Tarigan,” katanya.
Antonius Tarigan tercatat sebagai warga Kota Subulussalam Aceh, yang berdomisili di Desa Pulo Ie, Kecamatan Darul Makmur, Kabupaten Nagan Raya. Hingga Kamis malam, polisi masih terus meminta keterangan kepada tersangka guna mengungkap kasus penembakan tersebut..
Selain itu, kepolisian juga sudah memeriksa sebanyak sembilan orang saksi guna mengungkap kasus penembakan tersebut.
Editor : Umaya Khusniah
Artikel Terkait