Balai pengajian MIN 2 Banda Aceh roboh akibat jatuhnya bangunan kelas yang sedang dibangun di sebelahnya, Kamis (11/8/2022) (ANTARA/Rahmat Fajri)

Setelah kejadian tersebut, tim dari Public Safety Center (PSC) 119 Dinas Kesehatan Banda Aceh datang ke lokasi menjemput para pelajar yang terkena musibah tersebut. Mereka dibawa ke RSUZA Banda Aceh.

"10 orang siswa luka dan kami bawa ke RSUZA. Ada satu satu orang tua siswa luka di tangan," kata tim PSC 119 Dinkes Banda Aceh, Ika Mauliana. 

Dia menyampaikan, para pelajar ada yang mengalami luka di bagian kepala karena tertimpa seng roboh akibat jatuhnya bangunan. Lokasi bangunan yang masih proses pengerjaan tepat berada di samping balai pengajian. Seusai kejadian, pada orang tua siswa terus berdatangan menjemput anak mereka masing-masing.


Editor : Donald Karouw

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network