Warga masih terus bergotong royong membersihkan sisa lumpur dan material longsor yang mengendap di rumah serta lingkungan sekitar.
Aksi gotong royong mengangkat motor tertimbun lumpur di Pidie Jaya ini pun menuai banyak simpati dari warganet. Banyak yang memuji kekompakan dan solidaritas warga dalam menghadapi dampak bencana alam.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait