Sejumlah korban ini terkapar bersimbah darah usai terlibat kecelakaan adu banteng antara dua sepeda motor.

ACEH, iNews.id - Sejumlah korban ini terkapar bersimbah darah usai terlibat kecelakaan adu banteng antara dua sepeda motor. Kejadiannya di Jalan Desa Landuh, Kabupaten Aceh Tamiang, Aceh.

Warga sekitar yang melihat kejadian tersebut berupaya mengevakuasi korban dan langsung dibawa ke rumah sakit. Tiga dari enam korban kecelakaan ini meninggal dunia akibat luka parah di bagian kepala. Sementara tiga korban lainnya masih menjalani perawatan intensif di rumah sakit.


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network