Istri Masak Air saat Suami Tuang Pertalite, Rumah Tukang Kopi Ludes Terbakar
Selasa, 22 Maret 2022 - 09:01:00 WIB
"Sekira 30 menit kemudian datang mobil pemadam kebakaran untuk memadamkan api. Namun rumah habis terbakar," kata dia.
Atas peristiwa tersebut, Mukhtar mengalami luka bakar di kaki dan dilarikan ke Rumah Sakit Umum Sultan Abdul Aziz Syah Peureulak untuk mendapatkan perawatan.
"Kerugian materiel yang ditimbulkan dari kebakaran tersebut ditaksir lebih kurang sebesar Rp50 juta," katanya.
Editor: Nur Ichsan Yuniarto