get app
inews
Aa Text
Read Next : Gempa Magnitudo 5,1 Guncang Sarmi Papua

PLTD Apung, Kapal yang Terseret ke Tengah Kota dan Jadi Kenang-kenangan Tsunami Aceh

Kamis, 29 Desember 2022 - 13:45:00 WIB
PLTD Apung, Kapal yang Terseret ke Tengah Kota dan Jadi Kenang-kenangan Tsunami Aceh
Kapal Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) Apung 1 yang dihempaskan gelombang tsunami Aceh ke daratan (Antara)

Pada 26 Desember 2004, kapal itu ikut terseret gelombang tsunami ke daratan.

Di masa pemulihan pascatsynami, kapal tersebut ternyata tidak dapat difungsikan. Pemprov Aceh kemudian mengubah fungsi kapal menjadi museum.

Bagian dalam kapal PLTD Apung menjadi museum edukasi tentang mitigasi bencana. Di dalamnya diisi berbagai informasi dalam berbentuk video ilustrasi tentang proses terdamparnya kapal PLTD Apung saat diseret gelombang tsunami.

Museum PLTD Apung ini kini menjadi lokasi wisata tsunami. Diharapkan, masyarakat dapat menyaksikan efek dahsyat yang ditimbulkan bencana tsunami di tahun 2004.

Editor: Nur Ichsan Yuniarto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut