get app
inews
Aa Text
Read Next : Gempa Hari Ini Magnitudo 3,1 Guncang Gayo Lues Aceh

Tim Khusus Polda Aceh Turun Tangan Cek Penyebab Ambruknya Gedung RS Regional Takengon

Rabu, 09 November 2022 - 15:15:00 WIB
Tim Khusus Polda Aceh Turun Tangan Cek Penyebab Ambruknya Gedung RS Regional Takengon
Rumah Sakit Regional roboh di Tekongan, Aceh (Istimewa)

"Setelah tim forensik terbentuk nanti kita akan melakukan pemeriksaan terhadap kualitas konstruksi bangunan RS Regional ini," kata Faisal.

Nantinya, Tim forensik Engineering akan memeriksa dan memastikan penyebab kegagalan struktur bangunan tersebut, yang mengakibatkan bangunan RS Regional Takengon yang belum diserah terimakan dari rekanan kepada pemerintah sudah ambruk.

Untuk tenaga ahli apa saja yang akan terlibat dalam tim forensik tersebut Faisal mengatakan setelah rapat baru bisa di putuskan.

"Untuk tenaga ahli apa saja yang akan di turunkan nantinya, kita akan pastikan setelah rapat kita gelar," katanya.

Editor: Nur Ichsan Yuniarto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut