Warga Aceh Besar Geger, Ada Mayat Bugil Mangapung di Sungai Krueng
Rabu, 15 Juni 2022 - 11:50:00 WIB
Tak lama, kata Fajriadi, dirinya datang ke lokasi untuk melihat mayat itu.
Sejauh ini belum diketahui identitas atau jenis kelamin dari mayat yang ditemukan tersebut karena masih dalam proses evakuasi oleh tim Basarnas.
Editor: Nur Ichsan Yuniarto