"Terutama menghadapi periode libur Natal dan Tahun Baru. Hal itu juga dilakukan sebagaimana pelajaran yang diambil dari pengalaman negara-negara lain," kata dia.
Dia melanjutkan, tes PCR akan digunakan secara bertahap dalam transportasi lainnya.
"Secara bertahap penggunaan tes PCR akan juga diterapkan pada transportasi lainnya selama dalam mengantisipasi periode Natal dan Tahun Baru," katanya.
Editor : Nur Ichsan Yuniarto
Artikel Terkait