get app
inews
Aa Text
Read Next : Banjir Kembali Rendam Sejumlah Wilayah di Pidie Jaya

Bukan Disiplinkan PKL, Satpol PP di Aceh Malah Tertibkan Kopi yang Dijemur di Depan Rumah

Rabu, 10 November 2021 - 11:59:00 WIB
Bukan Disiplinkan PKL, Satpol PP di Aceh Malah Tertibkan Kopi yang Dijemur di Depan Rumah
etugas Satpol PP Kabupaten Bener Meriah, Provinsi Aceh menertibkan biji kopi yang dijemur di depan rumah warga (Antara)

BENER MERIAH, iNews.id - Petugas Satpol PP Kabupaten Bener Meriah, Provinsi Aceh menertibkan biji kopi yang dijemur di depan rumah warga. Biasanya, satpol pp mendisiplinkan pedagang kaki lima (PKL)

Kabid Trantib Satpol PP Bener Meriah, Handri mengatakan bahwa pihaknya mulai menggelar patroli rutin untuk menertibkan dan mengingatkan masyarakat agar tidak menjemur kopi di pinggir jalan.

"Kami meminta masyarakat agar tidak menjemur kopi di atas trotoar atau badan jalan, terutama di lintas jalan Takengon-Bireuen serta jalan-jalan strategis lainnya," kata Handri, Rabu (10/11/2021).

Dia menambahkan, kopi yang dijemur dapat mengganggu lalu lintas pengguna jalan.

Editor: Nur Ichsan Yuniarto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut