get app
inews
Aa Text
Read Next : Senyum Roy Suryo Tak Ditahan usai Diperiksa Polisi 9 Jam: Terima Kasih Semuanya!

Habib Rizieq Shihab Ditahan Minggu Dini Hari, Diborgol Plastik dan Berbaju Warna Oranye

Minggu, 13 Desember 2020 - 00:58:00 WIB
Habib Rizieq Shihab Ditahan Minggu Dini Hari, Diborgol Plastik dan Berbaju Warna Oranye
Habib Rizieq Shihab keluar dari Gedung Polda Metro Jaya dengan mengangkat kedua tangannya yang terikat borgol plastik. (Foto: Tim MNC Portal)

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Yusri Yunus mengatakan, penyidik telah memberikan hak kepada Imam Besar FPI selama pemeriksaan. Habib Rizieq diberikan waktu untuk menjalani salat zuhur dan ashar. 

"Salat sudah disiapkan sesuai protokol kesehatan, makanan minuman juga sudah disiapkan," kata Yusri di Mapolda Metro Jaya, Sabtu (12/12/12).

Habib Rizieq memenuhi janjinya untuk mendatangi Polda Metro Jaya, Sabtu pagi. Dia menjalani pemeriksaan sebagai tersangka kerumunan dengan dijerat pasal 160 KUHP dan pasal 216 KUHP dan ancaman hukuman enam tahun penjara.

Editor: Maria Christina

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut