get app
inews
Aa Text
Read Next : Napi Ini Tak Ingin Dibebaskan meski Masa Hukuman Selesai, Alasannya Memilukan

Keren, Narapidana Rutan Banda Aceh Ikuti Program Hafal Al Quran

Selasa, 16 Februari 2021 - 08:28:00 WIB
Keren, Narapidana Rutan Banda Aceh Ikuti Program Hafal Al Quran
Al Quran. (Foto: Istimewa)

Sementara itu, Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Aceh Besar, Abrar Zym mengatakan, program tahfiz warga binaan tersebut akan berlangsung setahun. Tujuan program tersebut untuk memberi bekal agama bagi warga binaan.

"Kami berharap warga binaan yang mengikuti program tahfiz ini menjadi contoh bagi masyarakat setelah mereka keluar dari penjara. Dan kemampuan menghafal Al Quran ini bisa mereka ajarkan kepada orang lain," kata Abrar Zym.

Editor: Umaya Khusniah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut